Di Indonesia rata-rata penduduknya adalah penganut agama islam. Maka istilah baju koko sebagai salah satu model baju terbaru sudah tidak asing lagi di masyarakat. Baju ini merupakan baju muslim yang dipakai oleh pria untuk beribadah.
Sebelum membahas lebih jauh tentang baju koko, coba lihat juga model baju dress terbaru sebagai salah satu model yang banyak diminati oleh banyak orang. Baju koko memiliki latar belakang yang sangat unik karena nama tersebut bukan berasal dari negeri islam melainkan dari kaum etnis China.
|
Model Baju Koko 2015 |
Kata "
Ko" memiliki kemungkinan sebagai kata yang diucapkan untuk memanggil saudagar China dengan sebutan "
Koh". Baju koko mempunyai ciri-ciri bentuk kerah berdiri dengan berbagai model motif pada bagian depannya. Pada bagian lengan biasanya panjang dan ada pula model pendek.
|
Model Baju Koko Anak |
|
Model Baju Koko Anak Laki Laki |
|
Model Baju Koko Batik |
|
Model Baju Koko Lengan Pendek |
|
Model Baju Koko Modern |
|
Model Baju Koko Pria |
|
Model Baju Koko Rabbani |
Kemajuan jaman saat ini membuat para desainer baju menjadi lebih kreatif sehingga model baju koko menjadi sangat bervariasi seperti pada foto gambar diatas.
Itulah tadi beberapa
contoh model baju koko terbaru terbaik yang terdiri dari baju koko anak, batik, modern, rabbani, lengan panjang maupun lengan pendek.